Riko menghafal mantra pemutus ikatan iblis. Lima menit berlalu,Riko sudah hafal dengan mantra pemutus ikatan oleh iblis. riko berjalan dengan cepat menuju rumah,namun "bruuughhh"
riko melihat dengan jelas istrinya yang sudah tidak berdaya di tangan iblis itu. iblis itu mengkoyak tubuh Desi dengan brutal,dan kondisi kepala yang sudah setengah hilang. riko berlutut,menangis dengan histeris. Pemandangan yang sangat menyedihkan.
kejadian ini membangkitkan hawa nafsu Riko hingga memuncak. Riko mengucapkan mantra pemutus ikatan dengan lantang.
"kabeh sing dakkarepake saka sampeyan, saiki aku ora butuh maneh, aku mbatalake ikatan janji iki, lan aku bali maneh setan menyang neraka, lan kalah ing kono"
Iblis itu yang mendengar mantra tersebut langsung menggerang dengan keras. "ahhhhhggggggrrrrrrrrrr.....hhhhhrrgggggg" Riko langsung tersenyum dengan puas,melihat sang iblis tersiksa tetapi "craaahhh"
tubuh riko tertusuk oleh jari jari sang iblis,dan sebelum iblis itu kembali ke neraka,iblis itu menyeret Riko untuk ikut ke neraka. darah segar mengalir dari mulut,dan punggung riko. Riko yang sudah sekarat pun pasrah,iblis itu berkata dengan jahat kepada riko. "HAHAHAHA....MANUSIA ADALAH MAKHLUK YANG MENJIJIKAN! Perjanjian itu seperti ini! KAU MENDAPATKAN APAPUN!!DAN AKU MENDAPATKAN NYAWA MU!HAHAAHA."
Dan akhirnya iblis itu kembali ke neraka.
Satu keluarga pun tewas mengenaskan. Tetapi berselang beberapa tahun,setelah tragedi yang menimpa satu keluarga tersebut, Keberadaan buku mistis terkutuk itu menghilang,dan sampai detik ini.tidak ada yang tahu di mana keberadaannya.
-
-
-
-
17 September 2019.
Hidup ini emang aneh,dari kecil aku selalu merasa,di hidupkan kembali. Aku adalah Nisa,aku menginjak usia 20 tahun. Kedua orang tua aku di jepang,sibuk sepanjang waktu dengan bisnis. Terkadang kedua orang tuaku,sampai lupa kalau mereka mempunyai seorang anak. Aku anak satu satu di keluarga.nama ibuku adalah mera,dan papaku adalah jacson. Dari kecil aku tinggal bersama asisten rumah tangga kepercayaan kedua orang tuaku,walau aku mempunyai orang tua,tetapi sangat sulit sekali merasakan kehangatan bersama keluarga. Aku kuliah di salah satu fakultas jakarta, jurusanku adalah bisnis manajemen. Aku mempunyai enam sahabat,mereka bernama nabila yang panikan,yunita yang jail,tri yang mengetahui segala hal yang berbau mistis ,Irwan yang kepo,eman si sabar,dan fajar si kuat. Mereka adalah sahabat terbaik,mereka yang memeluk,mendukung aku di saat peran orang tuaku tidak ada di sisiku.
Hari ini aku berada di belakang kampus,menikmati sore hari yang indah. Sejak aku kuliah di kampus ini, perasaanku selalu tidak enak saat melewati gudang belakang. Aku selalu ingin masuk gudang itu,tetapi selalu aku urungkan.
"DORRR"
seseorang menepuk belakang aku.
"Ahhkk" jail nya bikin orang jantungan,ucap aku dalam hati. "YUNITA" aku berteriak di depan mukanya. yunita yang kaget pun terdiam mendengar teriakan dari aku. Aku membenarkan posisi dudukku kembali,dan menghiraukan yunita yang terdiam. Berselang beberapa menit yunita berbicara kepada aku, "heyyy Nisa,apa kamu tahu?,ada anak baru di kelas akuntasi?dan anak baru itu sangat tampan sekali,meleleh aku saat bertatap dengannya."
Aku yang mendengar cerita Yunita pun langsung sigap mengecek suhu tubuhnya. (Tangan menaruh di dahi yunita)
"ahhhhh pantas saja,kamu sakit nih,minum obat gih biar gak gila" aku langsung pergi meninggalkan yunita,yang kesel melihat respon aku."