LABORATORIUM
"Prol. Bawa kedua wanita itu kepadaku!".-Titah Loba.
"Baik!".
Diam-diam Jena menyelinap masuk ke Laboratorium itu untuk melakukan tugasnya. Jena adalah salah anggota kelompok BUGA yang diutus oleh Julie sebagai mata-mata. Di balik dinding ia bersembunyi sembari mendengar seluruh percakapan Vuri dan Loba.
"Cepat Jalan!".-Titah Prol pada Kamarathy dan Nuna.
Dalam keadaan tangan terikat, Kamarathy dan Nuna dipaksa Prol bertekuk lutut di hadapan Vuri dan Loba.
"Sekarang, Lakukanlah!".-Titah Loba Pada Vuri.
Vuri pun memegang kepala Kamarathy dan Nuna seraya memejamkan kedua matanya. Sebelum Vuri membuka kudua matanya, ia mengucapakan sebuah mantra, kemudian berkata, "TAMASI". Ketika kata itu diucapkan dengan seketika Kamarathy dan Nuna jatuh tak sadarkan diri.
***