Chereads / Kebangkitan Nyonya Su / Chapter 41 - Aku membunuh Ibumu

Chapter 41 - Aku membunuh Ibumu

Besok siangnya, Su Yu benar-benar membawa Li Si An pergi menemui Ketua Li. Mendapatkan izin untuk bertemu dengan Ketua Li memang bukan masalah yang akan menghambat Su Yu. Dia bahkan mendapatkan sebuah ruangan yang nyaman untuk mereka berbicara.

"Tuan dan Nyonya, mohon tunggulah sebentar. Kami akan membawa Ketua Li kemari." Sang kepala sipir sepertinya paham bagaimana harus bersikap pada kedua orang besar ini.

Su Yu mungkin telah memberinya sejumlah tip sehingga dia begitu ramah.

"Apakah kamu ingin menemuinya sendirian terlebih dahulu atau…," Su Yu bersiap mengalah jika Li Si An meminta untuk waktu privasi antara dia dengan ayahnya. Dia akan meninggalkan mereka berbicara berdua untuk terlebih dahulu melepas rindu.

"Tidak perlu, mari temui Ketua Li bersama-sama." Li Si An juga tidak yakin dia bisa menemui ayahnya seorang diri.

This is the end of Part One, download Chereads app to continue:

DOWNLOAD APP FOR FREEVIEW OTHER BOOKS