Chereads / falling love again / Chapter 20 - #20

Chapter 20 - #20

"saat itu adalah saat terberat bagi kami kami karena keluarga kami sedang bermasalah karena ayah kami yang selalu membuat kami merasakan sakit hati yang amat dalam,walaupun begitu Putri selalu menghiburku padahal dia juga punya konflik dengan ayahnya.maka dari itu aku tak ingin menambah beban untuk Putri dan memutuskan untuk memutus komunikasi selama hampir satu tahun" Dika menceritakan kisah keluarga mereka yang sangat buruk membuat suasana di sana menjadi hari karena perjuangan mereka.

"Begitu rupanya,kami semua sangat mengerti dengan keadaan kalian.apakah sekarang sudah membaik? " tanya MC itu dengan tatapannya penuh arti.

"ya,kami sudah kian membaik" ujar mereka bersamaan namun hal itu bukanlah hal yang sebenarnya terjadi pada Putri karena kondisi keluarga masih saja sama buruknya dan entah Dika mengatakan dengan jujur atau sama dustanya seperti Putri.

" baiklah kalau begitu.... oh apakah kamu mau menyanyikan sebuah lagu kepada Mikage untuk pertemuan kalian lagi? " tanya MC itu disambut oleh sorakan para penonton yang berada disana.

"baiklah saya akan menyanyikan lagu untuknya,lagu ini tentang perasaanku saat bertemu dia lagi" ujar Dika sambil meraih mic yang tadi dipegang oleh Putri.

"Kuharap semua ini bukan sekedar harapan

Dan juga harapan ini bukan sekedar khayalan

Biarkan 'ku menjaganya sampai berkerut

Dan putih rambutnya jadi saksi cintaku padanya

Tak main-main hatiku

Apapun rintangannya kuingin bersama dia

Kumau dia, tak mau yang lain

Hanya dia yang s'lalu ada kala susah dan senangku

Kumau dia, walau banyak perbedaan

Kuingin dia bahagia hanyalah denganku

Biarkan ku menjaganya sampai berkerut

Dan putih rambutnya jadi saksi cintaku padanya

Tak main-main hatiku

Apa pun rintangannya kuingin bersama dia

Kumau dia, tak mau yang lain

Hanya dia yang s'lalu ada kala susah dan senangku

Kumau dia, walau banyak perbedaan

Kuingin dia bahagia hanyalah denganku"

Lantunan suara lembut yang selalu Putri rindukan saat itu sekarang berada tepat disampingnya disertai dengan tatapan yang menghangatkan hati yang selalu menghiasi langkahnya saat hari-hari begitu berat untuk dilalui,rasanya Putri tak ingin mengalihkan pandangannya sedikitpun Dari Dika karena ia tahun akan kehilangan ia sekali lagi.ia menyukainya karena keadaan mereka yang sama dan sama-sama saling menghibur jika salah satu dari mereka merasakan sedih.

"merdu sekali suara kamu,tak heran kalian berdua akan debut bersama-sama.apakah kalian akan benar-benar debut bersama sama? " tanya MC itu yang mewakili rasa penasaran mereka yang sedang menonton disana.

"yeah.kami akan debut bersama karena kami akan menjadi idol yang berduet bersama-sama" ujar Dika yang nampak bahagia karena ia akan mereka akan menghabiskan waktu bersama untuk waktu yang sangat lama lebih dari siapapun.

"bagaimana kamu bisa tau? " tanya Putri yang tak merasa diberitahu jika mereka akan menjadi pasangan duet.

"astaga aku lupa,seharusnya aku memberi kejutan padamu saat kita tiba disana" mereka semua tertawa karena Dika tak sengaja membocorkan kejutan.

" wah kalau kalian akan menjadi pasangan duet itu artinya suara kalian saling melengkapi, gimana kalau kalian menyanyikan sebuah lagu untuk para penonton" ujar MC.

" boleh kok,gimana kalau menyanyikan sebuah lagu favorit kita" ujar Dika sambil menatap Putri lalu dibalas anggukan olehnya walaupun Putri merasakan gugup jika harus bernyanyi di depan banyak orang, namun Dika memberi isyarat kalau Putri tak boleh gugup.ia menarik nafas dalam-dalam supaya ia lancar dalam bernyanyi,sesekali ia tersenyum karena ketika ia sedang merasa gugup ada Dika yang salalu ada disampinngnya seperti saat ini