Chapter 1068 - Salah Duga

Ye Wan Wan melihat sekilas tetapi tidak mengatakan apa-apa.

Ketika ayahnya masih menjadi bagian dari keluarga Ye, Grup Ye berada di puncak dan kekayaan mereka berada di antara 10 besar di Ibu Kota.

Waktu itu, kamarnya adalah perwujudan asli dari koleksi harta karun dan penuh dengan segala macam barang yang luar biasa mewah.

Barang-barang itu dibeli oleh ayah dan ibunya atau hadiah dari Ye Mu Fan. Dia sendiri juga suka membeli perhiasan berkilau.

Kemudian, keluarga Ye dilemahkan oleh Ye Shao An. Setelah Ye Shao An mengambil alih perusahaan, keluarga Ye tidak bisa memulihkan kemewahan yang sebelumnya.

Ye Yi Yi tidak hanya mengajak Ye Wan Wan, tetapi dia juga memanggil Liang Shi Han dan beberapa ahli waris perempuan dari lingkup pertemanannya.

"Kakak Yi Yi, kau sangat cantik hari ini!"

"Yi Yi dan Tuan Gu benar-benar pasangan yang sudah berjodoh!"

This is the end of Part One, download Chereads app to continue:

DOWNLOAD APP FOR FREEVIEW OTHER BOOKS