"Athena." Melirik Athena sekilas ke arah samping , yang di panggil pun hanya melirik sekilas habis itu melihat lagi ke depan.
"Kau tau tugas utamamu , selain melindungi Mr. Zhuen dari musuh - musuhnya." Tatapan lurus ke depan karena sedang mengemudi.
Oh iya , Athena Duduk di kursi penumpang samping Liam yang sedang mengemudi menggunakan mobil 2 pintu , mobil Sport berwarna hitam.
"Apa" Melihat sekilas liam , berbicara dengan nada dingin tidak lupa muka datarnya.
"Jadi , bukan hanya dari Musuh - Musuhnya tapi tugas utamamu melindunginya dari wanita yang tergila - gila padanya terhadapnya."
"Siapa."
"Namanya Roxana Kimberly , Anak Bungsu Dari John Kimberly dan Ana Lam , Adik Dari Joan Kimberly , Kekuasaan mereka berada di urutan ke 40." Melirik sekilas ke arah Athena menunggu jawaban dari dia tapi nihil tidak ada jawaban apapun , Liam hanya bisa menghela napas pelan , lalu melanjutkan perjalanan menuju Mansion Zhuen.
Tidak Terasa Sudah sampai mereka di Bandara AG Z Land Setelah menempuh kurang lebih 38 menit Perjalanan dari Base Utama , Melewati Kota Z , Terlihat 2 Pesawat telah menunggu , 1 Pesawat Kargo untuk mobil yang tadi di kendarai dan 1 pesawat jet pribadi milik Queen tentunya.
Setelah Mereka berdua turun dari mobil , dan Liam memberikan Kunci Mobil kepada salah satu petugas disana , Mereka berdua pun berjalan beriringan masuk ke dalam pesawat jet pribadi yang ada berada di depan pesawat kargo.
______________________________________
Tidak Terasa Setelah menempuh perjalanan hampir 2 Jam , Mendarat juga mereka di Landasan Pesawat Pribadi Milik Zhuen , Setelah turun mereka di sambut oleh asisten pribadi Mr. Zhuen , David Namanya , ada Mr. Zhuen Itu sendiri di Belakang David karena David sedang Menyambut Teman nya ya siapa lagi kalau bukan liam masa Athena si Kutub Itu , Ada ratusan bodyguard berjaga di belakang mereka , dan Ratusan maid di Tempat mereka masing masing ada yang membawa nampan dan tidak.
"Selamat Datang , Liam Di Mansion Zhuen." Berjalan ke arah liam dan bersalaman dengan menampilkan senyumannya menyambut hangat sang teman nya itu.
"Terima Kasih Atas sambutannya , David sebenarnya tidak perlu seperti ini juga" menerima uluran tangan David sambil membalas senyuman.
"Selamat Siang Mr. Zhuen Bagaimana Kabarmu." Berjalan ke arah Mr. Zhuen Dengan David di sampingnya , Sambil Mengulurkan Tangan Kearah Mr. Zhuen.
"Baik." Nada Dingin dan Muka datar , Menerima Uluran Tangan Liam.
"Oh iya Mr. Zhuen perkenalkan ini Athena , Athena Dia Mr. Zhuen , Alexander Zhuen." Berbalik ke arah Athena dan Mr. Zhuen Bergantian memperkenalkan mereka berdua.
"Athena." Singkat Padat Jelas , Muka Datar , Nada Dingin Tanpa Melihat ke arah Mr. Zhuen.
"Alexander Zhuen , Alder" Merilik Sekilas ke arah Athena lalu Merilik ke arah lain dengan nada Dingin.
Liam dan David yang melihat itu hanya menghela napas panjang lalu membuangnya lelah , 'kenapa kay kepikiran jodohin 2 kutub ini , heran gue' Batin Liam , 'Kuat Kan Hamba Menghadapi Mereka Berdua kedepannya.' Batin David Meratapi Nasibnya nambah 1 lagi manusia kutub dalam hidupnya.
*Kita Ganti Sebutan Mr. Zhuen Jadi Alder.
"Tuan ada baiknya Nyonya di suruh istirahat terlebih dahulu di kamarnya , Mungkin Beliau Lelah." Melihat ke arah Alder setelah membatin ria hanya di balas dengan deheman singkat saja.
"Maid , tolong antarkan Nyonya ke Kamarnya untuk nyonya istirahat." Melihat ke Arah Para maid.
Tidak Lama Setelah David Berbicara 3 Maid Datang ke Arah Athena , 2 Maid membawa Koper yang di pegang Oleh Bodyguard yang dibawa 1 lagi berjalan 1 langkah di belakang Athena sebagai penunjuk jalan harus kemana.
Setelah Di lihat Athena sudah menjauh lebih dalam ke Dalam Mansion , Liam kembali melihat Alder dengan wajah serius.
"Mr. Alexander Zhuen Seperti yang sudah Kay jelaskan padamu waktu itu Tolong Jaga Athena meskipun dia bisa menjaga dirinya sendiri , jika sampai kamu berani melukainya bahkan lebih parah membuat dia menangis habis kau bersama dengan kekuasaanya dan keluarga besarmu , kami selalu memperhatikan gerak gerikmu Mr. Zhuen kau mengerti." Menatap Alder dengan serius yang di tatappun menatap balik.
"I See , Tidak Usah Mengajariku aku tau apa yang harus aku lakukan." Dengan nada Dingin nya.
"Oke , Kalau Begitu Aku Pergi Dulu , Terima Kasih Atas sambutannya , Jaga Dia dengan baik kau tidak akan menemukan sikap Athena di wanita manapun dia spesial." Masih menatap alder , setelah selesai berbicara langsung berbalik dan ingin pergi melangkah ke arah para bodyguard yang berdiri di sekitar pesawat.
"Oh iya aku hampir lupa , dia tidak tau jika kalian berdua di jodohkan , dia hanya tau bahwa queen memerintahkan athena untuk menjaga dan melindungimu terutama dari Nona Kimberly , Berusahalah sendiri bilang kepadannya dan buat dia jatuh cinta kepadamu dengan usahamu sendiri Mr. Zhuen." Berbalik Menatap kembali Alder , Lalu berbalik dan melangkah pergi memasuki jet setelah mengatakan itu.
2 pesawat itu pun pergi kembali ke tempat nya semula , Alder pun berbalik ke arah dalam tanpa mengarakan sepatah katapun memasuki mansion , diikuti david , para Bodyguard dan maid yang tadi berdiri di area luar mansion yang melanjutkan aktivitas mereka masing masing.
"Kamar." Langsung Pergi ke Arah Lift menuju Kamarnya , Hanya di angguki oleh David yang langsung Melanjutkan Aktivitas nya.