Hari itu di pagi hari yang cerah, kenzo yang baru bangun tidur pun segera turun dari kamar atas ke arah ruang latihan nya, disana tempat kenzo melatih diri juga meningkatkan kekuatan tinjuan juga pukulan kaki nya memakai sebuah samsak khusus, yang terbuat dari pasir dan batu.
tetapi disana pula ayah nya sedang latihan juga yang membuat kenzo putar arah dikarnakan kenzo tak ingin berurusan dengan ayah nya untuk saat ini.
" mau kemana kau ken, kesini? " tanya ayah
"aku mau ke kamar ku lagi" jawab kenzo
" apa kau tak ingin latihan bareng dengan ayah" tanya ayah
" aku tak ingin kita adu kekuatan ayah" jawab kenzo
"ken, aku ingin melatih dan meneruskan tinjuan maut juga sepakan naga untuk mu" jawab ayah nya.
" apa itu perlu" jawab kenzo
" ini perlu dikarnakan aku juga ingin melihat perlindungan mu bagus tidak" jawab ayah kenzo
"aku rasa itu tidak perlu, hanya membuang tenaga sahaja" jawab kenzo
tiba tiba sebuah sepakan dari arah sebelah kiri muncul ke arah kepala kenzo akan tetapi kenzo menangkis nya dengan satu tangan kiri, yang membuat ayah kenzo terkejut.
" aku tak ingin bersungguh sungguh ayah" jawab kenzo
" rasakan ini kenzo, cccyyyaaaakkk" sebuah tumbukan maut yg di lancarkan ke arah dada belakang kenzo
" ini tidak ada apa apa nya ayah" jawab kenzo sambil menghindari tinjuan ayah nya yang jika terkena pukulan itu akan mematah kan tulang rusuk bagian dada bisa patah, seperti pukulan yang di lancar kenzo ke cleo.
"dari mana kau bisa menghindar secepat ini kenzo" tanya ayah nya merasa bingung, dikarnakan ayah belum pernah mengajarkan semua itu ke kenzo
"dari buku ini ayah" sambil melemparkan buku itu ke arah ayah nya.
"aku tidak memerlukan buku itu lagi, jadi ayah bisa memiliki buku itu" jawab kenzo
"dari mana kau mendapatkan buku itu kenzo, soalnya ini buku warisan turun temurun keluarga kita" tanya ayah kenzo
" oh buku itu aku dapat kan lewat mimpi ayah, aku ketemu dengan kakek kakek dan iya memberikan itu ke aku" jawab kenzo
" tetapi kenapa kau begitu cepat mempelajari semua gerakan nya" tanya ayah kenzo
" dikarnakan aku slalu melatih ketenangan jiwa maupun pikiran ayah, di buku itu tertulis semua ayah lihat lah aku mau bersekolah dulu'" jawab kenzo.
kenzo pun bergegas masuk ke kamarnya dan mandi.
suara "brum, brum, brum, tin tin tin tin tin " terdengar dari arah gerbang sekolah yang membuat seluruh anak fujuhan dari kelas 1 sampai 3 keluar jendela.
bean yang sedari tau siapa yg mereka cari lari dan mencari keberadaan kenzo
" apa kalian melihat kenzo si anak culun yg kita ejek kemarin" jawab bean
"tidak ada bean" seluruh nya menjawab
"ada apa bean, kelihatannya kau takut sekali" tanya sinji dan nuka
" kalian tau yang di luar sana siapa" jawab bean
" tidak, kenapa apa mereka dari sekolah lain" tanya sinji dan nuka
" mereka adalah geng Nugen " jawab bean
"aaappaa Nugen" semua kelihatan tanpak pucat mendengar geng Nugen
"aku ingin mencari kenzo dahulu agar dia tidak hadir dahulu" jawab bean
"emang nya ada masalah apa kenzo dengan geng Nugen" sinji dan nuka bertanya
"semalam anak anak geng Nugen datang ke bar ku dan mereka mencari anak yang berada di foto itu, ketika aku lihat ternyata siculun yang mereka cari dikarnakan si culun memukul anak anak nugen" jawab bean
Sementara itu di luar gedung sekolah di deket gerbang terlihat lah Otsu dan anak anak Nugen, tanpa hadir nya Siro dan ketua Nugen yaitu Xeon belum hadir
"Apa yang bakal kita lakukan kakak Otsu" teriak semua anggota Nugen
"sebentar aku telfon ketua kita dahulu" jawab otsu
belum di telfon tiba tiba terdengar suara dari jauh
" brum brum brum brum brum" suara motor gede yang menandakan panglima perang atau ketua Nugen datang, bersamaan Siro juga pengikutnya yang membuat warga disana buru buru minggir.
"hidup ketua Xeon" teriak seluruh anggota Nugen
"ayo kita masuk, aku tidak ingin berlama lama di tempat kumuh ini dan kita ambil tikus kita" jawab Xeon
"ayoooooo!!! " jawab semua anak Nugen.
Seira yang sedari melihat dari atas gedung pun kaget melihat begitu banyak nya anak anak Nugen
"ada apa ini, mengapa anak anak Nugen kemari" tanya Seira ke leader leader lain
"yang aku tau mereka ingin mencari seseorang Seira" jawab sanzu
" apa kau tau siapa yang mereka cari" tanya Xeon
" tidak Seira" jawab sanzu
sampai lah para anggota Nugen ke halaman lapangan Nugen beserta leader nya.
"Hai kalian anak fujuhan keluar lah kalian semua, jika tidak ada yang keluar akan ku bakar sekolah ini" jawab Otsu dengan lantang
"hhyyyyaaaakkk, bakar sekolah ini Otsu" teriak anak anak Nugen
tak lama keluar lah Seira, sanzu, andro dan jess
mengikuti anak anak buah dari mereka, selanjutnya nya keluar juga anak anak kelas 1 yang diketuai oleh bean juga sinji dan nuka sebagai leader nya.
" ada apa kalian kemari" tanya Seira
"apa kau ketua dari Fujuhan yang di sebut legenda sma fujuhan" tanya Otsu
" iya aku, ada apa " dengan lantang
"hay Seira" dapat salam dari Siro
"ha Siro, apa kau juga anak Nugen? " jawab Seira
" akhirnya kita berjumpa lagi Seira, dan hari ini kau bakal aku jadikan samsak" jawab Siro
"coba aja kalau bisa" jawab Seira sambil mengejek
"ayoo hajar Siro" jawab Otsu dan anak anak Nugen lainnya
" iya, hajjjjaaarrr"
"semua diam dan pinggir lah kalian" suara dingin dari Xeon yang membuat semua anak Nugen terdiam
" siapa itu "jawab Seira
" hay, ketua fujuhan aku mengadakan kesepakatan dengan mu, aku tak akan membuat sekolah fujuhan hancur dengan syarat kau bertarung dengan ku, dan jika kau kalah kau akan menyerah kan anak yang bernama wakaza kenzo" penawaran di berikan ke Seira
" kau yakin bertarung dengan ku, kau yakin akan menang" dengan sinis Seira menjawab
" aku anggap kau setuju Seira " jawab Xeon
" tidak usah banyak omong Xeon " langsung mengarahkan tumbukan ke arah Xeon
"hhhyyaaakkk" teriak Seira
"dup dup dup" saling pukulan dan saling tangkis
"brush" sebuah sepakan kaki yang mengenakan kaki Seira yang membuat Seira jatuh.
"segitu aja kemampuan mu jagoan" ejekan Xeon
"bbbuarrr" sebuah tinjuan khas seira mengenai rahang bawah Xeon yang membuat Xeon terbang keatas
"mati lah kau xeon" sebuah sepakan terbang yang di lesatkan ke arah bagian punggung Xeon
"DDDUUUAARR" sebuah gerakan cepat Xeon meninju dada Seira yang membuat Seira jatuh dan terpental.
"hhhyyyaaaakkk" sebuah teriak an dari anak anak Nugen
"tidak semudah itu Seira, bangkit lah aku belum bersunguh sunguh" jawab Xeon
" hhhyyyaaakkk, bagaimana dengan ini xeon" sebuah pukulan tangan kiri yang mematikan ke arah pipi Xeon
"dub dub dub" sebuah tangkisan dengan kedua tangan Xeon
"ddduuuaaarr" sebuah sepakan yang menyebabkan seira terpental sampai terkena motor anak Nugen, dan menyebabkan Seira tak bisa bangkit lagi.
"lumayan juga, ha ha ha haha ha" kata Xeon
ambil tikus kita " teriakan dari Xeon
sanzu yang akan menyerang anak Nugen pun di hentikan oleh Seira
"stop sanju, berikan anak yang di bilang mereka, aku sudah kalah "sambil menahan sakit Seira berkata
" mana foto nya, anak kelas 1 mana yg bernama kenzo, kemari " jawab sanzu
bean ketua dari anak kelas 1 mengatakan bahwa kenzo belum hadir
"oke aku tunggu di markas ku, aku ingin kamu membawanya ke aku kalau tidak aku sendiri yang akan menghabis seluruh anak anak fujuhan" jawab Xeon sambil menunjuk ke arah bean.