Setelah berdiskusi dengan stafnya akhirnya Rifki mendapatkan kesepakatan jika memang mereka akan memasukkan Kanaya sebagai cleaning service di sana. bukan hanya karena Kanaya keluarga dari Rifki tapi juga mereka kasihan kalau memang apa yang Kanaya ceritakan kemarin aku adalah kebenaran.
Bagaimanapun juga setidaknya harus membantu dengan memberikan wanita itu pekerjaan titik ia hitung-hitung daripada Kanaya langsung meminta uang lebih baik wanita itu memang meminta pekerjaan saja titik itu terasa lebih terhormat untuk Rifki.
Mungkin memang anaknya dan Fatma kurang bisa dipercaya namun bagaimanapun juga kalau hanya berstatus keliling service tidak akan menjangkau hal-hal paling sensitif di perusahaan titik jadi rasanya akan aman memasukkan wanita itu sebagai salah satu pegawai mereka.