Nicholas
---
Sebenarnya aku agak canggung dengan apa yang baru saja dilakukan oleh London, karena ia tiba-tiba meminta izin kepadaku untuk memelukku dari belakang.
Namun karena aku baru saja berhubungan badan dengannya, setidaknya aku memberikan sebuah ruang untuknya agar bisa mungkin bercerita ataupun memberikan keluh kesah sesuatu hal yang dia tahu kepadaku.
Karena sebenarnya dengan hal ini aku bisa mencari tahu informasi lebih mengenai para the Alpha.
"Mengapa kamu tiba-tiba memperlakukanku seperti ini? Seolah-olah kamu ingin benar-benar dekat denganku!" Tanya aku mencoba untuk membuat sebuah topik dengan London, karena saat ini ia hanya dia memelukku dari belakang sambil menyandarkan dagunya di Bahuku.
Saat aku mengajukan pertanyaan tersebut tiba-tiba London menghembuskan nafas di telingaku seolah dia tidak ingin menceritakan yang sedang ia pendam.
"Haruskah aku ceritakan?" London Berkata sambil melirik ke arahku.