Tidaklah termasuk golongan kita, mereka yang tidak peduli dengan persoalan-persoalan umat Islam.
Dengan demikian, maka persatuan dan kesatuan umat Islam akan semakin kokoh selepas berlalunya bencana, jika kita dapat menyadari bahwa selalu ada hikmah di balik setiap kejadian yang tampak mengerikan. Bencana merupakan ujian bagi umat Islam, sudahkah mereka mencadi seperti penggambaran Rasulullah SAW:
Orang Islam yang satu dengan yang lainnya bagaikan sebuah bangunan yang saling menguatkan.