Tubuh Azmya menggeliat panjang lalu kembali membusur di atas ranjang. Jun yang sudah bangun duluan melihatnya tersenyum geli. Jun sedang asyik memandangi wajah Azmya yang sedang tidur di sampignya berbalut selimut sementara tubuhnya masih polos begitu juga dengan Jun.
Sudah dua jam hujan turun dari subuh, membuat hawa udara terasa dingin menusuk. Jun juga merasakan dingin, dia pun menarik kembali selimut dan memeluk tubuh Azmya.
"Cuaca dingin seperti ini memang enaknya tidur lagi sambil peyukan," kata Jun memeluk Azmya.
"Ah Jun, jam berapa sekarang?" tanya Azmya terbangun karena Jun dengan sengaja menciumi lehernya.
"Jam tujuh."
"Oh , jam sebelas aku harus antar Rafael ke sekolahnya, hari ini Rafael pergi outing class Jun."
"Oh ya, jam sebelas ya?"
"Hmmm," jawab Azmya masih mengantuk karena kedua matanya masih rapat.
"Masih ada waktu lagi untuk dua ronde," kata Jun menggoda.