Keilahian Palsu!
Marvin tidak pernah bermimpi sang Laut Lepas akan memberinya hadiah sebesar itu!
Ia sudah tahu bahwa terlepas dari bayangan kembar yang terbunuh, akan ada beberapa Kekuatan Surgawi yang tersisa. Bagaimanapun juga Auzin adalah putra kedua dari Ular Kembar Penghancur Dunia.
Tapi dengan begitu banyak sang Legenda disini, Marvin tidak berpikir untuk membidik Kekuatan Surgawi.
Terlebih lagi, bahkan jika ia menginginkan keilahian itu, ia tidak memiliki tempat untuk itu, atau ia bisa menyimpan Kekuatan Surgawi dari jari Lich untuk dirinya sendiri.
Tapi ia sekarang memiliki sebuah Keilahian Palsu!
Keilahian Palsu dapat menjadi apa pun dan dapat meniru kemampuan Keilahian untuk menyimpan Kekuatan Surgawi. Itu mungkin semacam kekuatan sihir surgawi atau mungkin sebuah produk alkimia.