Akupun pulang dengan mobil sewaanku ,banyak pemikiranku yang berkecamuk karna penumpang tadi, karna sangat nyata ada tadi, aku pun putuskan pulang tanpa pikir lagi hal itu karna bagiku terlalu banyak pikiran akan membuat ku jadi lelah, bawa mobil pelan dan hati-hati saat pulang.
melihat peket tadi aku merasa banyak pikiran lagi tanpa pikir panjang kubuka saja paketnya, setelah kubuka paket itu, aku melihat sebuah smartpone canggih yang sudah nyala tetapi saat aku melihat layarnya secara otomasis smartpone tadi meng scan wajahku tanpa sadar aku bingung, kok kebuka padahal cuma lihat layar doang, dan mulai menampakan isi smartpone canggih tadi dan ada tulisan besar MULAI terus aku pencet deh karna penasaran.
"duh Kepalaku mulai pusing padahal aku sedang menyetir" .....
(MIMPI)
"Kita bercerai saja jika itu maumu" terlihat pasutri sedang dalam pertengkaran "oh ya sekian lama kita berhubungan ini kah sifat aslimu" ucap lelaki pasutri tadi " ya karna aku juga gak mau hidup sama kamu,.. karna aku tidak mencintaimu ."ucap wanita pasutri "bagaimana dengan anak kita apa kamu tidak tega meninggalkannya " ucap lelaki "urus dia karna itu anakmu" ucap wanita " bukankah itu juga anakmu " ucap lelaki " tidak dia bukan anakku " ucap wanita dan pergi tanpa pamit " lelaki itu menghampiriku "nak baru bangun ya ..sudah cuci muka belum,yok cuci muka abis itu makan " ucap laki-laki itu padaku sambil sedih tapi seperti ditahan ,air matanya mengucur ,..sampai kesokan pagi aku bangun melihat orang mulai ramai berdatangan kerumahku aku memanggil ibuku tetapi tidak ada ,yang ada hanya orang-orang ramai, beserta mayat seorang lelaki dan aku melihatnya kalau itu adalah ayahku, aku menghampiri mayat itu dan memanggilnya sambil menangis, tak ada jawaban ,ada seorang yang menghapiriku dan mengatakan ayahmu telah pergi sangat jauh tapi aku melihat ,aku mendengar orang ramai tadi seperti berbisik " kasian anaknya mereka tidak punya keluarga lain untuk mengadopsinya "ucap orang sekitar," ya kasihan sekali padahal masih 9 tahun " , .....
(MIMPI BERAKHIR)
Ouchhh uhh uhh..uhhhh.uhh , aku terbangun dari mimpi buruk air mataku mengalir padahal gak nangis tuh, tapi yah sedih rasanya mengingat masa lalu kembali .
tersadar aku kalau tadi bawa mobil "apa aku udah mati ya " aku berucap sendiri sambil pegang smartpone canggih tadi , aku pun mulai ingat tapi aku merasa baik-baik saja setelah memeriksa tubuhku, aku masih dalam keadaan hidup dan sehat seperti tidak dalam kecelakaan ,wajahku biasa tidak ada yang ganjil tapi aku merasa di tempat asing,
mobilnya pun tidak ada apa aku dirampok ,aku pun mulai berpikir ini mustahil karna aku bawa mobil tadi, kenapa yah ,aku melihat smartpone canggih tadi dan tertulis di layar "SELAMAT PROSES PERPINDAHAN DIMENSI BERHASIL" loh kok pindah dimensi memang ada yak kayak kakek itu bilang saking banyaknya pertanyaan dari pikiranku aku ambil positif saja, aku melihat smartpone canggih tadi " ANDA BERADA DALAM DUNIA WERTSLAND JIKA ANDA INGIN MENETAHUI TENTANG WERTSLAND KLIK DISINI" akupun mengkliknya dan mulai paham situasi nya setelah membacanya ...
wertsland dunia lain ini berbeda, dan ini terlihat nyata bagiku , saat aku membaca, ini smartpone canggih ini memang milik kakek itu, tapi dia berikan padaku dan ada pesan untukku, PELAJARILAH DUNIA ITU DAN KETAHUI SEMUA MAP ITU SMARTPONE INI AKAN HILANG SENDIRI DALAM 1 TAHUN DAN LAGI MANUSIA BUMI YANG TELAH DATANG KE WERTSLAND MEMILIKI KEKUATAN KUSUS SENDIRI SENDIRI FISIKMU JUGA DITINGKATKAN 10 KALI LIPAT DARI DUNIA BUMI, YA HITUNG SAJA SENDIRI , DAN LAGI NAK COBALAH UBAH NASIBMU DISANA CARI LAH KEBAHAGIAAN DAN TEBARKANLAH KEBAIKKAN YANG BANYAK ,SEMOGA BERUNTUNG DARI KAKEK LEGEND.
aku paham dan aku mulai mempelajari semua ,ya seperti paduan dalam game kayaknya "hahaha" ya tuhan ini nyata kah engkaulah yang maha tau .
wertsland dunia fantasy seperti itulah gambaran dalam pikiranku , manusia ada makhluk mitos pun ada seperti naga pegasus dan banyak lainnya.
aku mengelilingi tempat itu , hamparan matahari sama seperti bumi, air pegunungan padang rumput dan disini ada salju ternyata , wah ditunggu tunggu nih salju, memang terkadang aku berfikir duniaku yang lama , aku merasa ini adalah yang terbaik bagiku ,seperti pesan kakek itu ,bisa pun kedunia lama tapi aku merasa lebih baik disini walaupun merintis dari awal lagi sih "hahaha.