Tera memperhatikan jam tangan dengan gelisah. Wanita itu tak kuasa menahan semua pikirannya yang semakin tak karuan. Pagi tadi Sebastian mendesaknya di dalam mobil dan mereka berhasil mendapat pelepasan hebat bersama-sama. Tapi entah kenapa, hasrat itu bangkit di tengah siang bolong seperti ini.
Aneh sekali!
Tidak biasanya Tera bangkit tanpa sentuhan nyata. Hanya bayangan kenikmatan yang mereka reguk bersama-sama lah yang berhasil membuat wanita itu bergetar gelisah dengan denyut mendamba.
Tera mengernyit. Tubuhnya benar-benar gelisah seperti ini, bahkan keringat dingin mengalir tanpa tahu malu dari pelipisnya. Ditambah lagi, pikiran Tera sangat kotor karena terus membayangkan keperkasaan Sebastian yang membuatnya menggelepar dan mengejang hebat sepanjang pagi di parkiran.