"Apa? Lalu kenapa kamu kembali? Dan kenapa kalian membawanya pulang jika keadaannya masih tidak baik?" wanita paruh baya itu meluap kan kemarahan nya kepada Zafran. Jika memang ariel di bawah ke ruangan ICU, bukankah itu aslinya bahwa keadaan anak itu tidak baik baik saja. Bukankah itu artinya bahwa keadaan Ariel sangat kritis. Ramadhani kecewa kepada putranya yang membawa anak kecil itu kembali pulang ke rumah sementara seharusnya dia mendapatkan perawatan di rumah sakit terlebih dahulu.
"Aku tidak tahu Bu, lyra mengatakan kepada ku bahwa ariel baik-baik saja dan sudah bisa dibawa pulang ke rumah. Aku tak tahu ternyata dia berbohong," jawab Zafran.
"Apa? Dia berbohong?" tanya wanita paruh baya itu.