Chereads / Weekly Fanfiction / Chapter 12 - Seragam Default

Chapter 12 - Seragam Default

Sekarang adalah liburan semester. Shinobu dan Alice sebentar lagi akan masuk ke semester yang baru, makanya mereka menyiapkan segala perlengkapan sekolah. Tugas-tugas, alat tulis, sampai seragam sekolah. Saat itu, Alice menyadari sesuatu.

Alice:Hey, Shino.

Shinobu:Hm... Ada apa?.

Alice:Aku baru sadar kalau seragam kita sedikit berbeda.

Shinobu:(Terkejut)Kamu baru menyadarinya?.

Alice:Aku tahu sejak lama. Tapi, seragam Shino itu seragam default, ya?!.

Shinobu:Itu benar. Seragamku dan Aya itu sama. Kalau Alice-chan, sama kayak Karen-chan.

Alice:Kalau Yoko?.

Shinobu:Sepertinya karena tidak mau pakai vest.

Yoko:(Bersin)

Mitsuki:Kakak kenapa?.

Kota:Kakak mau sakit parah?.

Yoko:Mana mungkin!.

Alice:Bagaimana kalau kita saling tukar seragam?.

Shinobu:Wah... Ide bagus. Akhirnya aku bisa memakai apa yang Alice-chan pakai.

Alice:(Memukul Shino)Jangan aneh-aneh, ya?!.

Akhirnya, mereka berdua sepakat saling mencoba seragam. Alice pakai punya Shinobu dan Shinobu pakai punya Alice. Setelah itu, Alice dan Shino melihat diri mereka di depan cermin.

Shinobu:Alice-chan, imut.

Alice:Aku rasa, seragamku agak longgar. Bagaimana denganmu, Shino?.

Shinobu:Sangat... Ketat...

Karena perbedaan tinggi dan ukuran, mereka berdua tidak bisa saling tukar seragam. Untung saja, seragam Alice tidak rusak kala itu.