Chapter 367 - Meragukan Dia

"Apa?!"

Tepat saat Junfeng mengatakannya, teriakan yang melengking terdengar dari kamar tamu.

"Huhuhu, Ibu harus membantuku untuk menangkap orang jahat itu…."

Kemudian terdengar suara tangisan Xiaoli, ekspresi Bo Junfeng membeku, dia dengan cepat berjalan menuju kamar tamu, Wen Yan meletakkan spatula dan berkata, "Yuwei, bantu aku untuk membalik ikan ini ya, aku tinggal sebentar."

"Baik."

Luo Yuwei dengan penasaran menatap punggung mereka yang menjauh, sebenarnya apa yang terjadi?

"Ada apa? Kenapa dia menangis?"

Saat Bo Junfeng dan Wen Yan memasuki kamar tamu, mereka melihat Xiaoli sedang memeluk ibunya dan menangis tersedu.

Bo Lishan menepuk pundak Xiaoli dengan sedih, "Sudah, jangan menangis, jangan khawatir, Ibu pasti akan menangkapnya! aku tidak akan melepaskannya!"

This is the end of Part One, download Chereads app to continue:

DOWNLOAD APP FOR FREEVIEW OTHER BOOKS