Di sebuah kamar yang benuasa modern dengan cat yang dominan kuning. Terlihat seorang gadis cantik yang sedang berbaring di sebuah kasur umpat nan luas, merasa bosan dengan kegiatan baringnya, gadis itupun melirik jam di atas nakas samping tempat tidur.
06:12
Sial. Masih pagi, tapi iya sudah merasa bosan. Mungkin itulah umpatnya dipagi weekend ini, yah hari ini adalah hari yang ditunggu-tunggu sebagian banyak orang. banyak yang bilang bahwa hari libur adalah hari kemerdekaan bagi pelajar juga pekerja.
Tapi menurut xia, hari libur adalah hari yang membosankan menurutnya. mungkin iya yang dulu juga menanti-nanti hari dimana iya juga sahabat-sahabatnya bisah keluyur seharian dan berkencan dengan vier tampa masalah, mengingat masa itu iya jadi tersenyum.
Tapi tunggu, kenapa memori masalalu itu tidak bisa hilang dari ingatannya. Xia tau masa itu emang sangat indah, tapi tidak bisakah iya memulai kehidupan baru tampa bayangan masa lalu.
Memikirkan itu membuatnya pusing. Iya tidak suka dengan dirinya yang sekarang, sangat lemah dan menjadi seorang stunder.
Drett...
Getaran ponselnya membawanya dari lamunannya. dengan malas xia mengambil benda pipih itu di atas nakas, dan langsung membuka sebuah pesan whatsapp masuk di ponselnya.
Sai:
good morning
06:33
Melihat satu pesan dari sai membuat xia lantas bingun, tumben sekali sai membuat pesan yang basa basi ala anak bucin yang lagi PDKT.
Bukanya tidak boleh. tapi biasanya sai akan mengirim pesan yang pada intinya tampa basa basi, dan itu juga alasan mengapa xia jadi ragu dengan pertunangannya yang serbah kaku itu.
Xia:
when?
06:51
Setelah lama melamun, akhirnya xia memilih membalas pesan singkat dengan pesan yang lebih singkat. Tapi berbeda dengan sai yang basa basi, xia langsung pada intinya.
Sai:
tidak, saya hanya ingin bertanya apa kamu sibuk hari ini
06:51
Xia:
nggak
06:53
Sia:
Ok, saya jemput jam 10 nanti
06:54
Xia:
buat
06:56
melihat pesanya sudah tidak dibaca lagi membuat xia jadi kesal sendiri.
"ni orang kebiasan banget si"jeda, refleks xia membanting ponselnya di kasur sakin kesalnya"gak jelas"
Merasa emosinya sudah meredah, xia pun memilih mengambil ponselnya kembali dan mulai mengetik pesan.
xia:
Buat apa woi!
Kemana sai?
Gua pake baju apa?
Acara paan?
Kalau mau bawa anak orang, harus pakai Maksud dan tujuanke:<
Nyeselin lu!!
Gua gak mau pergi :(
Puas lu!!
Ok, gua ikut. jangan salahkan gua kalau pake Gaun, nyeselin lu:(
07:01
Brukk...
Suara sebuah benda yang di banting. Xia sudah tidak bisa lagi menahan amarahnya, amarah yang tadinya meredah kembali memuncak dan itu disebabkan oleh sebuah kata kecil di bawah nama sai, kata yang sangat iya benci setelah berstatus tunangan sai.
'Terlihat di pukul 07:01'(off) dan paling paranya adalah TIDAK satupun pesannya dibaca oleh sai soal keluhannya.
10:00
Xia sudah siap dengan mengenakan outfit atasan yakni sweeter berwarna abu-abu, bawahan mengenakan celana jeans longgar berwarna hitam polos, sepatu tali berwarna putih polos serta rambut yang dikepang dua ala-ala anak remaja membuatnya terlihat lebih imut.
Sebenarnya iya sangat malas keluar hari ini, di tambah sai yang gak jelas membuatnya kesal. Tapi mau bagai mana lagi, dari pada iya bosan setengah mati, jalan-jalan bersama sai tidak ada salahnya kan.
Mendengar suara mobil masuk di halan rumahnya membuat xia yakin. itu pasti sai, dengan terburu-buru iyapun mengambil ransel yang berukuran kecil dan dimasukkannya dompet juga ponsel di dalamnya dan bergegas turun ke lantai satu karna kamarnya emang di lantai tiga atau lantai paling atas.
Setelah sampai di ruangan tamu. xia bisa melihat sai duduk dan berbincang-bincang dengan kedua orangtuanya, berbincang tentang apa xia juga tidak tahu dan terlalu malas untuk mengetahuinya.
Perlahan tapi pasti, xia melangkah mendekati ketiga orang yang beda generasi tersebut.
Ny andromeda yang menyadari keeradaan putrinya, langsung menoleh"Xia kau sudah datang, sini nak duduk di dekat mama"
"tidak usah mah, xia dan sai mau langsung pergi aja"ucap xia lembut dan sesekali melirik sai meminta persetujuan.
Sai yang sadar akan kode yang diberikan xia langsung berdiri dari duduknya"iya om tante, kami langsung berangkat saja"
pak andromeda dan bu andromeda yang sudah tau mereka mau kemana, dikarenakan sai tadi meminta izin mau bawa putrinya untuk jalan-jalan hanya tersenyum dan merelakan keduanya menghilang dibalik pintu.
>Mobil sai<
Di dalam mobil. xia maupun sai tidak ada yang memulai pembicaraan, dan itu sukses membuat suasana menjadi canggung.
merasa muak dengan keheningan, xiapun ankat bicara"sai, kita sebenarnya mau kemana si".
"nanti juga kamu tau sendiri"ucap sai masi fokus dengan jalan raya.
mendengar itu, Xia hanya mengumpat"nyeseling" dan akhirnya fokus juga dengan ponselnya.
10:51
Sekitar 40menit mereka habiskan di perjalanan, Dan akhirnya sai sampai di tujuan yang xia tidak tau.
"turun, kita sudah sampai"ucap sai yang menyadarkan xia dari aktivitas main ponselnya.
"oh"xia yang sadarpun langsung membuka pintu mobil karna sai juga melakukan hal yang sama"Dufan"lanjutnya sangat mengenal lokasi itu.
Siapa yang tidak kenal Dufan coba yang merupakan kependekan dari "Dunia Fantasi" adalah salah satu objek wisata yang merupakan bagian dari Taman Impian Jaya Ancol.
Di Dufan ini ada banyak sekali fasilitas serta wahana menarik bisa dijumpai seperti Sea World, Atlantis Water Adventure, Gelanggang Samudra, Pasar Seni, Pantai, Taman, Padang Golf, Gondola, Putri Duyung Cottages, Marina, dan lainnya.
Jika Taman Impian Jaya Ancol mulai beroperasi sejak tahun 1968, maka Dufan baru diresmikan pada 29 Agustus 1985 atau sekitar 17 tahun kemudian.
Dufan didirkan sebagai salah satu upaya yang dilakukan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk mengembangkan Ancol sebagai kawasan wisata terpadu.
Karena kepemilikan saham Taman Impian Jaya Ancol sebagian besar dimiliki Pemda DKI Jkt dan 20% menjadi milik PT.Pembangunan Jaya Ancol.
Dufan dikembangkan oleh Ancol sebagai sebuah theme park atau semacam pusat hiburan outdoor terbesar di Indonesia.
Disini pengunjung akan disuguhi sejumlah wahana berteknologi modern yang dipastikan bisa memanjakan imajinasi sekaligus mencerdaskan.
Pasalnya, Dufan juga merupakan pusatedutainment dengan dibukanya Pentas Prestasi dan Fidufa (Fisika Dunia Fantasi).
Wahana permainan yang ada tidak hanya khusus untuk anak-anak, tapi juga banyak diperuntukkan bagi remaja maupun dewasa.
Karena itu, berbagai wahana yang ada terbagi atas beberapa jenis, yaitu Children Ride, Family Ride, Thrill Ride dan Water Ride.
Beberapa wahana memang bukan jenis permainan baru, karena dapat dijumpai di Trans Studio Bandung dan Makassar atau di Universal Studio Singapura serta Disneyland Hongkong.
Namun apa yang disuguhkan Dufan menjadi sedikit berbeda, karena setiap wahana ditempatkan di kawasan yang sesuai dengan nuansa permainan tersebut.
Dimana setiap kawasan di Dufan ini memiliki tema yang berbeda-beda dan terbagi menjadi 9 theme.
Menariknya, dengan cukup membeli satu tiket, Anda sudah dapat menikmati seluruh wahana permainan yang ada sepuas-puasnya.
Dufan mulai buka jam 10.00 dan tutup pukul 18.00 WIB pada hari-hari biasa lalu hingga pukul 20.00 WIB dihari Sabtu-Minggu serta hari-hari besar Nasional.
Selain berbagai macam wahana yang menghibur sekaligus mendidik, pelayanan juga tidak mengecewakan, sebagaimana mayoritas tempat wisata yang ditangani oleh pemerintah daerah.
Jaminan tersebut dikuatkan dengan telah dikantonginya serifikat ISO 9001:2008 terhitung sejak tahun 2009.
"yo, masuk"ucap sai memecahkan lamunan xia.
'sial gw ketahuan melamun lagi'batin xia"eh..iya, ayo"
padahal baru beberapa menit dufan buka, tapi jumblah pengunjung sudah sangat banyak. mungkin karena ini hari libur jadi tidak heran, kedua pasangan yang berstatus tunangan itupun mulai melangkah masuk dengan beriringan tampa bergandeng tangan dan berharap hari ini akan menjadi cerita yang indah.