Chapter 927 - Sadar Sepenuhnya

Pada saat ini, Leo tidak bisa ditinggal sendirian. Anak ini nyatanya mengambil bola dan melemparnya ke kepala Beiming Shaoxi.

Beiming Shaoxi dengan raut wajah yang seperti robot mengambil bola, dengan tidak ragu langsung melemparnya kembali.

Leo membalikkan badan dan ingin kabur, tetapi anak ini tidak bisa menghindarinya. Bola itu mengenai tepat di belakangnya…

Bola dilempar dengan sangat kuat, ia langsung terjatuh dan menjerit kesakitan, "Mo'mo…."

Ji An'an yang melihat ini juga langsung mengerutkan kening. Mungkinkah Beiming Shaoxi benar-benar….

Walaupun Leo memang agak keterlaluan, tetapi dia masih anak kecil. Kalaupun dalam kondisi yang biasa, Beiming Shaoxi juga tidak akan membalas kekerasan dengan kekerasan. Dan sudah pasti akan mendidik Leo dengan baik.

Pelayan membantu Leo berdiri, Leo menangis merasa marah dan malu, sangat benci dengan robot ayahnya ini!

This is the end of Part One, download Chereads app to continue:

DOWNLOAD APP FOR FREEVIEW OTHER BOOKS