Pada awal April, sebuah kejadian besar mengguncang dunia matematika.
Sebuah makalah di edisi terbaru Matematika Tahunan telah berhasil membuktikan Hipotesis Kakutani.
Hipotesis Kakutani berpusat pada angka real N. Jika N adalah genap, maka N / 2, dan jika N adalah ganjil, maka 3N + 1. Kemudian setelah beberapa kali siklus, semua akan menjadi [4, 2, 1]
Permainan angka sangatlah populer di majalah-majalah Amerika Utara pada tahun 1980an.
Sebelum penemuan ini, beberapa orang telah menggunakan superkomputer untuk menguji hasil angka-angka di bawah 1.1 triliun. Mereka memastikan bahwa walaupun mereka menggunakan angka sebesar apapun, [4, 2 , 1] akan selalu menempel seperti kutukan.
Keanehan ini juga membuat beberapa orang memberi nama hipotesis itu "Hipotesis Hail".
Sekarang, makalah buatan Vera dan teman-temannya telah memberi bukti ...
Bukti bahwa Hipotesis Kakutani memang benar.
Tentu saja, makalah ini menarik perhatian banyak orang.