Download Chereads APP
Chereads App StoreGoogle Play
Chereads

Doraemon Zamana

Ayatha

"kamu tau kan kalau aku suka sama kamu? " "iya, aku tau kok. emang kenapa? " gadis itu tersenyum dengan senyum khasnya yang menggemaskan. "enggak ada sih. cuman ngingetin saja. siapa tau kamu lupa." itulah hal yang paling sering aku katakan meski aku tau gadis manis itu akan menjawab apa. meski aku tau aku akan kembali terluka. aku selalu bersemangat mengingatkannya jika aku menyukainya, aku menyayanginya, atau katakan saja aku jatuh cinta kepadanya. Bintang Ayatha. itulah nama gadis manis bermata senja dengan senyum khasnya yang menggemaskan. dia suka coklat. katanya coklat itu bisa membuatnya bahagia. dia suka duren, katanya duren juga bisa membuatnya bahagia. dia suka pantai, katanya pantai itu menenangkan dan mebebaskan. dia juga suka film-film korea, film india, film thailand, film almarhumah Suzana, doraemon, spongebob, dia bahkan suka film yang belum dibuat film. Ayatha suka semuanya. kecuali satu hal. AKU. dan aku? aku bisa bilang apa selain aku suka Ayatha. haii.. kenalin. namaku Arka Langit, dan ini adalah kisahku yang jatuh cinta kepada sahabatku sendiri. ayolahh... bukankah cinta memang sering datang tanba aba-aba? bukankah cinta memang tak pernah bepikir panjang kepada siapa ia melesatkan panah-panah asmaranya? kita bisa jatuh cinta kepada siapa saja. kepada sahabat, kepada teman, sepupu atau bahkan kita bisa jatuh cinta kepada seseorang yang tidak kita kenal, dan untuk jatuh cinta? kita tidak harus selalu memiliki alasan. we never know. so. mulai lah buka bab sebelah dan aku akan menjamu mu dengan cerita yang bisa membuatmu bertanya-tanya kenapa ada seseorang yang jatuh cinta dengan begitu dalam.
muhammad_M · 3.5K Views
Related Topics
More