Pagi ini Vira sudah sampai di sekolah begitu juga dengan Lisa.Vira melihat farel yang sedang duduk di bangku taman sekolah sambil bermain gitar.
"samperin ah.."ucap Vira.
Vira mendekati farel yang sedang bermain gitar.Dari suaranya terdengar bahwa farel tidak lah pandai bermain gitar.
"assalamualaikum dan selamat pagi kak."ujar Vira.
Farel mengalihkan pandangannya ke arah Vira yang tersenyum manis.
"masih berani Lo Dateng ke hadapan gw?"tanya farel.
"aku mau minta maaf soal kemaren ka,aku beneran gak sengaja kok."ucap Vira menunduk.
"Kenapa Lo minta maaf."tanya farel.
"Aku tau aku yang salah karena gk sengaja ngotorin baju kaka,em-,kalo Kaka mau maafin aku.aku kasih hadiah."ucap vira.
"Lo gk takut gitu kemaren udah gw permalukan sekarang malah nyamperin?"tanya farel lagi.
"em,takut si.tapi kalo gk minta maaf gk akan selesai masalahnya."ucap Vira
"mau kan maafin aku."ucap Vira lagi.
"ya."ucap farel singkat.
"beneran."tanya Vira tak percaya.
Vira langsung duduk dan mengeluarkan bekel dari dalam tasnya.Sebenernya itu buat dia tapi yah gk papa lah yang penting di maafin.
"nih."ucap Vira.
"apan nih."tanya farel.
"ini hadiahnya."ujar Vira.
"Lo kira gw anak SD dikasih bekel.gk gk,gk mau gw nanti dikira gw anak manja.ck."ucap farel.
"yahh.padahal aku masak dari subuh."jawab Vira lesu.
"boonk banged,Lo pikir gw percaya."ucap farel.
"beneran kok gk boong.tadi subuh aku bangun buat shalat terus pas selesai aku gk sengaja liat mbok Sri di dapur lagi masak pas mau minum,yaudah aku bantu aja.terus aku bikin bekel sekalian deh."jelas Vira.
farel mantap datar vira.akhirnya farel pun menerima kotak itu dan Vira pun pergi.
"kasian juga kalo gk di terima."ucap farel dalam hati.
Bell berbunyi dan guru pun masuk ke kelas Vira.
"Ibu punya informasi untuk kalian,bahwa Minggu besok kita sudah melakukan ulangan akhir semester.jadi mulai belajar dari sekarang jangan sampai gk naik kelas awas aja ya."ucap wali kelas.
"iya buuu!"jawab para murid.
Guru pun pergi dan guru pelajaran selanjutnya datang lalu menjelaskan materi yang akan keluar di soal ulangan akhir semester Minggu depan.
Bell istirahat berbunyi dan para murid mulai pergi makan.Vira dan Lisa pergi kekantin memesan makana,setelah makanan mereka jadi,mereka pergi ke taman dan memakan makanan mereka.
selesai makan mereka kedatangan tamu tak diundang,yaitu farel yang membawa bekel pemberian Vira tadi dengan sembunyi sembunyi gitu biar gk keliatan orang.
"nih."ucap farel.
"udah abis?"tanya Vira.
"hm."jawab farel.
farel meninggalkan kotak makan yang sudah kosong itu di meja Vira dan pergi entah kemana.
"dia Kenap?"tanya lisa.
"gk tau."jawab Vira.
Mereka melanjutkan makan sampai bell berbunyi mereka mengembalikan mangkok dan gelas ke kantin dan pergi menuju kelas.
Pelajaran berlanjut dan anak anak mulai menulis tugasnya.