Waku telah berganti pagi, suara burung berkicau membuat Amanda terbangun dan sangat kaget, saat melihat matahari sudah menyinari kamarnya, melihat ke arah Roy sudah tidak ada di tempat tidurnya, Amada mencarinya ke kamar mandi tidak ada, dan amanda pun keluar kamarnya dan mencarinya di ruang makan tetap nggak ada.
Dan Disana ada diana yang sedang menyiapkan sarapan Amanda pun bertanya kepada Diana, tentang Roy, dan kata Diana Roy sudah berangkat pagi sekali, karena dia harus ke kantirnya, Amanda pun jadi teringat dengan yang dia bilang kemarin, bhwa dia akan pergi pagi sekali kekantornya, tapi kenapa Roy tidak membangunkannya, waktu dia mau berangkat. Apa mungkin dia tidak ingin Amanda merasa terganggu tidurnya.
"Huay!"Amanda keliat melihat ke arah Gordeng sudah tersorot sinar matahari.