"Hah? Apakah ini benar dunia adney? Kok rasanya banyak yang berbeda ya? Dunia adney jadi lebih indah dari yang sebelum-sebelumnya. Coba lihat disana, daun berguguran!" seru Agatha.
Biasanya kondisi yang sunyi itulah tempat yang digunakan prajurit lawan untuk menyergap. Dan ternyata benar saja, satu meter dari tempat Erick berdiri sekarang ada sosok bayangan gelap yang kemudian menghilang secepat kilay. Entah itu apa, yang jelas Erick segera memerintahkan prajurit yang lain untuk bersiap-siap atas kemungkinan yang akan terjadi.
Ia kenakan pakaiannya. Ia ambil alat yang ia bawa untul berjaga-jaga. Yaitu tongkat bisbol.
"SIAPA DISANA? KELUAR DARI TEMPAT PERSEMBUNYIANMU" ucap Aaron sekali lagi.