Nendra hanya ketawa puas saja saat melihat mereka berdua mukanya menjadi merah seperti itu,lalu akhirnyanendra bangkit dari tempat duduknya dan mengatakan ke semua orang untuk pulang...mereka akhirnya juga menyetujui nendra dan ikut pulang juga untuk ke rumah masing-masing,connor masih memikirkan hal tadi dan hanya menahan malu saja...setelah itu connor pun pulang ke rumah dan seperti biasa melepaskan sepatunya dan naik ke atas untuk pergi ke kamarnya untuk mandi dan juga ganti baju...setelah selesai connor memeluk fall secara tiba-tiba yang membuat fall kaget lalu berkata...
***
"Hmm connor kamu kenapa...kok tiba-tiba meluk aku?" kata fall
"Hehe aku lagi senang aja hari ini...makanya aku meluk kamu" kata connor
"Hmm haha ya udah deh kalau gitu palingan juga tentang alia kan...?" kata fall
"Iya karena alia...dan juga tentunya nendra" kata connor
"Ya ampun dasar bucin...udah lepas sakit tau kamu meluknya,kenceng banget lagi..." kata fall
"Eh hehe maaf ya fall" kata connor