20 maret 2017
Awal mulainya simulasi ujakun yang akan dilaksanakan di sekolah Putra Bangsa di mana semua siswa dan siswi bergerak ke ruang komputer. Ketika kelas XII IPA 4 sudah berkumpul semua di ruangan kami mendengarkan arahan untuk mengerjakan simulasi ujakun seperti kelas sebelumnya, namun aku tidak mendengarkan dan lebih memilih membuka google untuk masuk ke akunku di aplikasi novel online yang sering kubaca.
Semuanya berjalan lancar karena aku belum ketahuan oleh teman dan guruku. Tapi sayang di hari kedua aku ketahuan oleh sang guru, dimarahi, dan dibawa ke ruang konseling.
Ketahuilah jika aku tidak akan pernah takut untuk mengulanginya lagi, temanku saja tidak tahu jika aku suka membaca dan jika sudah seperti ini semua orang, akan terabaikan.