#Flashback on#
"A-apa? tetapi kenapa Winston dulu terlihat seperti tidak mengenali istana ini?" tanya Adolf yang membuat pangeran memukul kepala nya.
"Dasar bodoh! dia kan sudah bereinkarnasi. Hampir semua orang yang bereinkarnasi, ingatan nya akan dihapus! hanya beberapa saja orang yang ingatan nya tetap ada. Maka dari itu, aku ingin bertemu langsung dengan nya dan meminta maaf atas perlakuan ku pada nya sebelum nya," jawab pangeran.
Mendengar hal itu, Sea dan Adolf diam terpaku sejenak sampai pada akhirnya dia pun memohon-mohon kembali pada pangeran untuk mengizinkan mereka tinggal lebih lama lagi di istana.
Satu jam kemudian...
Setelah membujuk pangeran selama sejam, pada akhirnya...