Chereads / Kumpulan Puisi Vladsyarif / Chapter 3 - Rumah Tersayang

Chapter 3 - Rumah Tersayang

Tidak ada tempat yang indah selain rumah.

Tidak ada tempat yang nyaman selain rumah.

Tidak ada tempat yang santai selain rumah.

Di rumah ini aku hidup dan mengekspresikan segala pikiran.

Di rumah ini aku juga menikmati rasa nyaman.

Di rumah ini aku juga merasakan ketenangan.

Inilah rumahku tersayang.

Di mana teman dan keluarga selalu ada.

Cirebon, 16 Januari 2023.