Hadiah 3
Dan kali ini poin terakhir yang akan disampaikan oleh suara misterius tersebut adalah, sepotong informasi dari dunia lain, Dunia Lain apa yang dimaksud dan kemudian apa yang akan diberikan oleh suara misterius tersebut, manusia yang ada kini jelas sedang menunggu dan menanti pergerakan apa yang akan diberikan oleh suara misterius tersebut.
Karena pada dasarnya ini adalah sesuatu yang sangat berbeda dengan hadiah lain yang telah diterima oleh seluruh umat manusia, yang lolos setelah melakukan ujian tersebut. Jadi tentu saja ketika sebuah informasi dijadikan hadiah maka kemudian jelas nilai dari informasi tersebut sangatlah berharga atau bisa dikatakan sesuatu yang mencapai nilainya.