Banyak orang bilang jika menjadi artis ataupun idol adalah masalah besar dalam hidupnya, yah, itu sangat sulit sekali bahkan hanya untuk di bayangkan dengan kedua mata dan dengan pikiran yang ada di kepala.
Terkadang, Chessy berpikir jika dia begitu lelah dan pikiran nya benar benar berhenti saat itu juga. Dia kini duduk di meja belajar nya dengan menunggu jam penerbangan ibu nya. Katanya ibunya akan segera pergi ke tempat nya sini, menghindar dari kerusuhan di Thailand.
Ah! Benar! Chessy lagi lagi mengalami perasaan aneh dalam dirinya. Apakah ini alasan kenapa hampir setiap artis menggunakan narkoba? Chessy pernah berpikiran seperti itu.
Dia di tawari oleh salah satu perusahaan ganja yang ada disalah satu negara terbesar. Namun dia menolak nya, dia pikir itu hanya akan membuat masa muda nya berhenti dengan cepat.
"Kenapa kamu?" Tanya Jenn dengan mengelus elus kepala Puppy.