BLACKOUT resmi di perbolehkan untuk ikut dalam acara festival Kampus. Ini adalah kesepakatan yang telah di putuskan secara tidak sengaja beberapa waktu yang lalu. Chessy sedang bercermin, kata Yoona ada latihan malam ini tepatnya di agensi milik Chaeun. Yah, dia sudah pernah kesana, dan alasan kenapa mereka pergi kesana adalah, karena tempat nya yang begitu luas.
Di agensi Chaeun terdapat salah satu ruangan dimana ruangan itu sengaja di buat untuk latihan besar besaran. Biasanya di buat untuk syuting MV yang menggunakan green screen dengan wilayah yang luar biasa besar sekali.
"Wah... Kau ada latihan dance Chessy?" Tanya Rose.
"Iya. Ada latihan dance. Kau ada latihan nyanyi sama Adam?" Tanya Chessy menatap teman nya itu.
"Iya. Aku beranjak dengan Seo Jun Oppa... Kamu berangkat dengan siapa?---"
Tepat di saat Rose bertanya hal demikian tiba tiba saja Adam menelepon nya dan mengatakan jika dia sudah ada di depan gerbang rumah Chessy.