Chereads / Barisan Puisi Haru / Chapter 1 - 1. Aku dan Kenangan

Barisan Puisi Haru

🇮🇩haru2403
  • --
    chs / week
  • --
    NOT RATINGS
  • 40.1k
    Views
Synopsis

Chapter 1 - 1. Aku dan Kenangan

Aku melangkah disini

penuh kebimbangan..

penuh keresahan...

Senyap tak dapat ku hindari..

Semua masih terasa asing bagiku..

Namun ku coba bertahan...

Memalingkan muka dan tak kembali di satu titik lalu...

Mungkin ini terdengar sebagai pernyataan..

Ya...aku tak bisa kembali..

kembali pada sebuah kenangan..

yang membuatku terus berlari...

apakah ada sebait rindu untukku..

entahlah..

aku tak ingin menerima harapan kosong..

biar ku hapus semua kenangan itu lewat potongan-potongan harapan yang masih tersisa..

biar ku lupakan semua bayanganmu..

dengan hari-hariku disini...

aku sadar...

melupakan kenangan dan tentangmu..

tak bisa sekejap..

namun ku kan coba lakukan..

demi ceriaku..

demi mimpiku..

dan demi aku...