Download Chereads APP
Chereads App StoreGoogle Play
Chereads

No Romance Only Reality

Akhena_ten
--
chs / week
--
NOT RATINGS
2.6k
Views
Synopsis
menceritakan perjalanan Jean Lukas untuk menemukan Rachel, teman sekaligus gadis yang dia cintai yang tiba-tiba pergi. Luk terus berusaha mengejar Rachel dengan mencari informasi keberadaannya. Luk yang masih mahasiswa mencari Rachel dengan gigihnya hingga akhirnya nanti mereka bertemu. namun ada sesuatu yang tak disangka oleh Luk pada saat menemui Rachel, ternyata gadis yang ia cintai sudah jauh berubah..akankah Luk bisa mendapatkan cintanya pada Rachel? apakah Rachel dapat menerima perasaan dan kerinduan Luk?
VIEW MORE

Chapter 1 - Sejarah Mimpi Luk yang bermimpi

Luk, apa kau tau kenapa bulan selalu mengelilingi bumi?.. Aku tau Rachel, bukankah itu karena bulan selalu tertarik oleh gaya gravitasi?. kau salah Luk, jawabanmu hanyalah hipotesa ilmuan belaka. Benarkah? aku memang tidak pernah lebih hebat kalau soal ruang angkasa dibanding denganmu Rachel. Ya memang benar Luk, tapi sekarang aku pun ragu akan jawaban itu. aku ingin sekali pergi dan menanyakannya langsung pada bulan Luk. aku selalu berfikir bahwa bulan amat mencintai bumi, dia harus mengelilingi bumi agar bumi selalu berjalan dengan semestinya. Rachel, kalau begitu aku akan mencarikan jawabannya untukmu, disini kau hanya perlu menungguku menemukannya. Tidak Luk, tak ada waktu tersisa untukku menunggumu. Kenapa kau bicara begitu Hel?. untuk sekarang aku hanya bisa mengatakan bahwa aku harus pergi Luk. kalau begitu kau harus mencari jawabannya dan carilah aku setelah kau menemukannya. sampai jumpa lagi Luk. Rachel apa yang kau lakukan? untuk apa kau pergi? tinggallah disini dan kita cari jawabannya bersama...Rachel? jawab aku!!!.

tiba-tiba aku terbangun dari tidurku yang lelap. aku kecewa karena dalam mimpi pun aku masih tidak bisa mencegah Rachel pergi. aku mengecek hpku dan saat ini sudah jam tujuh. perkenalkan namaku Jean Lukas, umur 20 tahun dan masih mahasiswa. perempuan yang ada di dalam mimpiku itu adalah Rachel Anastasia, ia adalah temanku saat SMP. sampai saat ini aku belum pernah bertemu lagi dengannya. terakhir kali aku berbicara dengan Rachel persis seperti di mimpiku tadi. Rachel tiba-tiba pergi bersama keluarganya karena Ayahnya yang bekerja di Nasa. aku tidak tahu dimana Rachel sekarang, apakah dia di Amerika, atau dia pergi ke tempat yang lain. saking lamanya tak berjumpa dengannya, suaranya yang serak basah itupun aku sudah lupa, yang masih kuingat tentangnya adalah bahwa dia menyuruhku mencarinya saat aku sudah menemukan jawabannya.

pukul delapan aku harus berangkat ke kampus, aku mengambil jurusan Filsafat di salah satu universitas di Yogyakarta. aku memang ingin mengenal Rachel lebih dalam, mengapa ia sangat menyukai ruang angkasa, mengapa ia amat terobsesi dengan bulan, lalu kenapa ia tidak pernah mengabariku sampai saat ini. aku jujur bahwa aku ingin lebih mengenal dirinya lagi. bagiku ia bukan hanya seorang teman biasa, ia adalah orang yang aku sukai. aku suka semua bagian dari dirinya, bukan hanya kelebihannya bahwa ia adalah gadis yang cantik dan tangguh, tapi juga karena kekurangannya, ia gadis yang canggung tapi juga berani bermimpi. Rachel sangat ingin pergi ke bulan, tapi aku masih kurang tau alasannya.

biasanya aku berangkat naik motor, namun karena motorku sedang di service, aku terpaksa harus meminta Ayahku untuk sekalian mengantarku mumpung tempat kerjanya searah dengan kampusku. sesampainya di kampus aku langsung disambut oleh 2 teman baikku yang selalu mendukungku. mereka adalah Roni dan Davi.

Roni orang yang dewasa dan pandai memberi nasehat, ia punya alur humor yang menarik bagiku. tapi kehebatannya yang sesungguhnya adalah karena ia sangat loyal pada temannya, pernah saat itu tengah malam motorku mogok dan Roni langsung menjemputmu. Davi lebih tua dariku, tetapi dengan umurnya itu, ia masih terlihat sangat muda. ia suka sekali bermain musik, segala jenis alat musik sepertinya kalau dia mau belajar dia pasti bisa memainkannya. ia adalah orang yang genius dalam hal di luar mata kuliah, ia sedikit playboy, namun sebenarnya ia adalah orang baik, tidak pernah ada orang selain dia yang menghormati setiap perempuan sama seperti ibunya sendiri. namun karena lemahnya dia akan ketertarikannya terhadap perempuan, ia kerap kali putus dengan pacarnya dan harus mencari pacar baru. itulah kenapa aku katakan dia pkayboy