"siapa Firaun yang memakai topeng?"sahutku tiba tiba dan menatap lurus ke arah Valter,
Valter menghentikan gerakan garpu dan pisaunya sejenak,
"King Tutankhamun, dia tidak memakai topeng selama hidup, itu adalah topeng kematian, yang disematkan ketika beliau wafat,"
"Mumi yang lihat kemarin, seperti yang sudah kuceritakan seorang raja yang meninggal di usia muda," tambah Valter melanjutkan suapannya,
"Apa warna topengnya? mengapa ia memakai topeng?" buruku lagi,
"Topeng adalah salah satu karya seni paling terkenal di dunia, topeng emas dengan ekspresi sedih tapi tenang, melambangkan Osiris dewa Mesir di akhirat,"