Chereads / sekolah berdarah / Chapter 2 - melarikan diri

Chapter 2 - melarikan diri

sekarang kami semua berada di laboratorium IPA, kami semua sedang memikirkan cara melarikan diri dari sini, oh iya lupa, perkenalkan teman temanku, dairo, gevan, Rayhan, dan galaksi, kami sedang berdiskusi, lalu gevan sang penggila konspirasi berkata "mungkin mereka zombie! ciri cirinya pun sudah sesuai dengan zombie!" kami semua pun percaya karena kami sudah melihatnya, "aku pernah menonton film zombie, mereka dapat dibunuh dengan menusuk atau menembak kepalanya" sambung Rayhan, "benar juga, kita bisa mengambil benda benda seperti itu di ruang olahraga dan gudang, di kantin juga ada, baiklah sekarang kita cari barang yang ada disekitar sini dulu" kataku sambil melihat sekeliling, "oh itu! ada sapu disana, itu bisa kita gunakan untuk berjaga jaga" kata galaksi, setelah menyusun rencana kami keluar dengan pelan pelan, tapi bodohnya karena gevan takut dengan tikus, dia menjerit karena melihat tikus, zombie zombie yang ada di sekitaran kami berlarian mengejar kami, untung nya galaksi sudah memegang sebatang sapu yang akhirnya dipakai untuk mendorong salah satu zombie yang berada disitu, kami semua langsung berlari sekuat tenaga menuju kantin, sesampainya di sana kita mendapat beberapa benda yang bisa dijadikan senjata, kami mendapatkan pisau ikan, dan pisau daging, setelah mengambil 2 barang tersebut kami pergi ke ruang olahraga, disana kami menemukan tongkat baseball, dari sana kita menuju ke gudang dan mendapatkan gunting rumput dan parang, didalam gudang kami menyusun rencana untuk keluar dari sekolah, kami memiliki 2 rencana andai saja rencana 1 gagal, kami siap untuk pergi