setelah hari yang menyeramkan seperti itu akhirnya jack memutuskan untuk mencari petunjuk oleh temannya yang salah satu indigo yang bernama Master Leo Leach Lee biasa dipanggil lee,lee bersahabat dengan jack cukup lama dari masih kecil.
"apakah kau bisa membantuku lee?aku sangat penasaran dengan sosok yang menghantuiku di kereta itu"kata jack.lee membalas"aku bisa membantu namun,kamu harus tau jika sosok itu menghantuimu maka rohnya masih belum tenang"jack berkata"maksutmu??oh yah aku mendengar dia menyuruhku untuk datang ke stasiun saat tengah malam"lee membalas"baiklah kalau begitu,kita berangkat ke stasiun sekarang".
setelah mereka sampai di stasiun,mereka disapa dengan hawa yang dingin dan hanya satu lampu yang menyala menerangi sebuah kursi.mereka menghampiri kursi dan duduk disana sambil menunggu roh itu muncul.tiba-tiba roh memegang kaki si jack,jack sentak kaget dan jatuh jack berteriak "apa yang kamu mau dariku,aku sama sekali tidak ada masalah denganmu"
bersambung...