Chapter 4 - Dungeon gunung merapi

setelah kurang lebih 10 menit terbang dengan fenrir dan di temani bel ,akhirnya sampai juga di dekat pintu masuk dungeon, pertama yang kami lakukan mengantri masuk karena ada gerbang warp untuk lantai tertentu, sekarang quest kami adalah penaklukan naga merah di dungeon gunung merapi lantai 50 lantai yang belum terjamah sepenuh nya oleh para petualang tingkat atas katanya anita di guild tadi, beberapa menit kemudia giliran kami pun tiba dan menunjukkan id petualang ku kepada penjaga warp serta lantai apa yang kutuju, setelah masuk kedalam warp yang menuju lantai 50 aku pun terkejut setelah melihat keadaan lantai 50 karena ini lebih tepat nya berada di perut bumi dengan aliran lava dan magma di mana mana, akupun mencari naga merah dengan map ku, dan berjalan menuju tempat naga itu, dan sepanjang perjalanan kami ketemu monster-monster seperti kadal api, undead lich, semut api yang besarnya kaya badak sekaligus bisa menyemburkan api layaknya napas naga tapi tidak terlalu besar semburan api itu, dan monster yang selalu ku nantikan ketemu di dunia ini yaitu Slime , dan aku ketemu slime merah , semua itu kami kalahkan dengan mudah dengan serangan fenrir dan bel yang tidak kasih ampun ke semua monster itu hingga mereka menjadi abu , dan yang tersisa cuma drop item seperti crystal mana yang kata anita si cewe resepsionis ini bisa di uangkan ataupun di kumpulkan buat mengisi mana tapi berhubung mana ku tidak akan abis karena regen mana ku sudah 99% jadi aku tidak perlu menyimpannya cukup kumpulkan dan uangkan, setelah sampai di pintu yang kayanya jalan menuju tempat si naga merah itu, dan aku coba cek di map smartphone ku ternyata benar, aku pun menyiapkan skill skill yang aku kira perlu dan yang ku bayangkan adalah teleport, dan pemberitahuan pun muncul -selamat anda memperoleh skill teleport- ini sudah cukup ketika darurat aku bisa pindah posisi kemana yang aku mau karena yang jadi penyerang adalah belzebub sedangkan fenrir ku suruh masuk ke dalam bayanganku karena aku mau beraksi bersama bel , alex " bel yang bertarung cuma kita berdua, karena fenrir kusuruh istirahat walaupun sebenarnya tidak perlu tapi aku mau cuma kita berdua yang menyerang untuk melatih kerja sama kita", belzebub "seperti yang tuan mau", kami pun memasuki gerbang pintu menuju tempat naga merah berada dan terbang dengan kecepan penuh setelah 3 menit terbang kami melihat 3 ekor naga merah yang sedang tidur di atas panasnya lava dan 1 naga hitam , aku pun menggunakan skill observer ku untuk mengetahu status ke 4 naga itu, 3 naga merah itu berlevel 58, 60, dan 70 , dan yang naga hitam adalah yang mengejutkan name : varitor

title : king of dragon

level : 85

age : 1000.000 000.000... tahun.

skill : nafas naga, meteor strike, dan flame cannon,

di liat dari skill nya seperti naga biasa tapi gelar,umur dan dia pun punya nama itu yang mengejutkan ku, aku pun menyuruh belzebub menghadapi tiga naga merah dan memintanya agar tidak menghanguskan jadi abu karena aku mau masukin dia kedalam item box untuk bukti ke guild, alex : "bel jangan hanguskan ke 3 naga itu karena aku perlu bukti untuk menyelesaikan quest dan untul naga hitam biarkan aku bicara sama dia", bel "seperti yang anda perintah kan tuan ku, hamba akan melaksanakan nya tanpa cacat" ,dia pun meluncur ketempat 3 naga merah itu dan aku pun mendekati naga hitam dengan teleport, setelah aku muncul di hadapan naga hitam yang bernama varitor ini dia membuka mata nya dan berkata "ternyata ada seorang manusia yang berhasil dan berani ketempat ini diliat dari tekanan mu kamu pasti lebih kuat dari aku tapi aku tetap akan menyerangmu" ,alex " iya aku sudag menduga ini karena setau ku naga adalah pecinta petarungan dan tidur" , dia pun mengeluarkan meteor strike ke arah ku , aku menghindari nya sambil terbang karena aku gak mau teleport karena terlalu mudah, dan aku pun terpikir skill tekanan gravitasi, - selamat anda memperoleh skill manipulasi gravitasi- yahh ini cukup dengan skill ini aku akan menunjukan siapa raja nya, alex "akan ku balas meteor mu itu kadal hitammm bau.. tekanan gravity 10 kali lipat.." dan naga hitam itupun langsung tunduk dan terbaring seperti ada yang menekan nya dan di pun mencoba berdiri alex "gravity 100 kali lipat" , diapun tidak bisa berdiri dan hanya bisa menatap ku tanpa bisa mengeluarka skil-skil nya, varitor :"kurang ajar ...!!! manusia bau kencorrrr", setelah mendengar itu aku pun menciptakan api yang besar dengan mengangkat ke tangan ku dan membayangkan api berkumpul layak nya matahari, untung panas nya tidak ber efek ke badan ku karena ini adalah sihir ku, dan naga itu pun manatap nya dengan penuh ketakutan dan berteriak, varitor "mohon ampuni aku , aku tidak ingib mati, aku siap melayani mu tuann.... tolong ampuni aku" ,alex "kalau kamu mau aku ampuni kamu harus jadi peliharaan ku dan terikat kontrak dengan ku apakah kamu mau ", varitor " hamba bersedia melayani tuan yang sangat kuat ini , naga manapun pasti mengingikan tuan yang melampaui kekuatan nya" ,alex "kalau kamu berkata seperti itu mulai sekarang layani lah aku dan seluruh keluarga ku nanti dengan mempertaruhkan nyawa mu" ,varitor "hamba akan selalu mengingat perkataan tuan" , akupun menghilangkan api matahari ku dan tekanan gravitasi itu, dan dia pun berdiri kesakitan , dan aku menyuruhnya untuk meminum potion karena aku belum membuat skill heal karena aku tidak perlu skill itu karena regen HP juga sudah 99% , setelah varitor meminum 5 posion besar tingkat tinggi yang aku beli lewat smartphone yang super duper cheat , dia sembuh total dan aku pun memeriksa status nya setelah membuat kontrak dengan ku untuk seumur hidupnya melayani keluarga atau keturunan ku nanti dan di title nya bertambah selain king of dragon , ada juga , Alex familiar, aku pun bertanya alex: "varitor bisakah kamu menghilang atau bisakah kamu masuk kebayangan ku seperti hewan peliharaan ku fenrir" ,varitor " bisa tuan ku", alex "masuklah kebayangan ku, aku mau teleport ke tempat pelayan ku bel" , setelah dia masuk ke bayangan ku, aku langsung teleport ketempat belzebub dan yang kulihat adalah ke 3 naga itu sudah mati tanpa hangus , cuma ada bekas tusukan tombak api di Perut mereka , alex "baguslah bel kamu telah menyelesaikan nya dengan baik, aku akan memasukan nya mereka ke item box , dan juga aku punya peliharaan baru yaitu raja naga varitor", bel "seperti yang saya harapkan dari tuanku yang sangat hebat mampu menjinakkan raja naga yang konon tidak ada yang pernah membuat kontrak dengan nya", alex : "oke kita akan teleport keluar sini dan menuju gerbang keluar dan terbang dengan naga menuju kota", aku dan bel pun keluar dengan skill teleport ku, dan memanggil varitor untuk ku tunggangi dan untuk fenrir nanti akan ku gunakan untuk menjaga rumah yang akan ku buat di dalam kota itu nanti aku berencana untuk membeli sebuah mansion dan mengumpulkan Harem ku disana whahahahaha itulah yang ku gumamkan di pikiran, varitor pun keluar dan aku tunggangi dan bell yang berdiri di punggung varitor dan kami pun berangkat menuju kota " mari kita hebohkan kan seisi kota itu dengan keberadaan mu varitor yang akan mendarat di halaman guild" , varitor "seperti yang kamu perintahkan tuanku" ,varitor pun terbang dengan kecepatan penuh ke kota dragalia dengan arahan ku.