Chereads / Penguasa yang Agung / Chapter 668 - Empat Komandan Besar

Chapter 668 - Empat Komandan Besar

Nine Nether masih berada di depan istana itu. Raut wajahnya terlihat dingin, dan tatapan matanya dipenuhi oleh amarah yang membara. 

Di sampingnya, Mu Chen mengernyitkan alisnya. Pemuda ini merasa bahwa Lord Blood Hawk benar-benar orang yang tak bermoral. Perbuatan orang itu benar-benar sangat hina.

Dada besar Nine Nether bergerak naik dan turun perlahan. Ia berusaha mengendalikan amarahnya. Dengan suara tenang dan dingin, ia berkata, "Mulai sekarang, Nine Nether Palace akan mengambil kuota itu kembali. Besok, aku akan menghadiri Pertemuan Sembilan Lord untuk memberitahukan kepada mereka bahwa Nine Nether sudah kembali. Aku ingin melihat siapa yang berani menyebabkan masalah untuk Nine Nether Palace di masa depan."

"Aku akan membuat orang-orang yang sudah mengambil sesuatu dari Nine Nether Palace mengembalikan semuanya!"

This is the end of Part One, download Chereads app to continue:

DOWNLOAD APP FOR FREEVIEW OTHER BOOKS